PKBMHL – Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) Hutuo Lestari akan menggelar pelatihan fotografi melalui program Pendidikan Kecakapan Kerja (PKK). Pelatihan dan kursus fotografi ini dilaksanakan guna memberikan bekal kepada warga masyarakat yang tidak bekerja karena belum memiliki keterampilan. Selain itu, juga untuk memotivasi lembaga pendidikan dan pelatihan untuk memberikan pelatihan…
29 September